Dosen Fakultas Farmasi UI Raih Predikat Top 2% Scientist Worldwide 2025 dari Stanford University
Depok, 26 September 2025 – Fakultas Farmasi Universitas Indonesia (FFUI) kembali menorehkan prestasi membanggakan di kancah internasional. Salah satu dosennya, apt. Delly Ramadon, M.Farm., Ph.D., berhasil meraih penghargaan sebagai Top 2% Scientist Worldwide 2025 – The Single-year Impact Category yang dirilis oleh Stanford University bekerja sama dengan Elsevier. Penghargaan ini merupakan pengakuan internasional terhadap peneliti […]









