BLBC Undang Mahasiswa FFUI dalam Acara Customs Lab Goes to Campus
Sabtu (4/06/2022), telah diselenggarakan acara Customs Lab Goes to Campus dengan tema “Getting Closer with Customs and Excise Laboratory” yang diadakan oleh Balai Laboratorium Bea dan Cukai (BLBC). Customs Lab Goes to Campus mengundang mahasiswa/i dan sivitas akademika Fakultas Farmasi Universitas Indonesia (FFUI) sebagai peserta acara. Acara ini dimulai pada pukul 09.00 WIB dan diselenggarakan […]
BLBC Undang Mahasiswa FFUI dalam Acara Customs Lab Goes to Campus Read More »