Fakultas Farmasi

Author name: webAdmin_Farmasi

Pengenalan & Pembekalan Kehidupan Mahasiswa dari Yosh Indonesia

[Kuliah, Siapa Takut?] “Duh kuliah tugasnya berat ga ya…” “Duh kuliah online berat ga ya…” “Duh aku bisa bersaing dengan teman-teman ga ya…” Ketika kita dihadapkan dengan sesuatu yang baru dan dituntut untuk keluar dari zona nyaman , tentu saja semua orang pernah merasakan perasaan takut dan muncul pertanyaan-pertanyaan yang membuat diri kita khawatir. Tapi […]

Pengenalan & Pembekalan Kehidupan Mahasiswa dari Yosh Indonesia Read More »

Webinar #11 Fakultas Farmasi Universitas Indonesia

Webinar #11 Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Topik: “Ramuan Herbal dan Suplemen Kesehatan untuk Isolasi Mandiri Penderita COVID-19” Pembicara: 1. Prof. Dr. apt. Berna Elya, M.Si. Guru Besar Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Membahas mengenai: – Manfaat Herbal untuk Kesehatan pada Isolasi Mandiri Penderita COVID-19. 2. Prof. Dr. apt. Aprilita Rina Yanti Eff, M.Biomed. Guru Besar Program

Webinar #11 Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Read More »

Mahasiswa Farmasi UI Ikuti Program Edukasi R&D dari Daewoong Pharmaceutical di Korea Selatan

Daewoong Pharmaceutical dan Universitas Indonesia (UI)  melangsungkan kerja sama dalam Pharmaceutical R&D Education Program (Program Edukasi Litbang Farmasi) mulai April tahun ini. Pharmaceutical R&D Education Program yang dilaksanakan di Daewoong Pharmaceutical R&D Center, Korea Selatan, adalah merupakan program pengembangan talenta global dalam memberikan pengalaman praktek dan pendidikan pengembangan obat dan formulasi baru untuk mahasiswa gelar

Mahasiswa Farmasi UI Ikuti Program Edukasi R&D dari Daewoong Pharmaceutical di Korea Selatan Read More »

KULIAH PERDANA SEMESTER GANJIL 2021/2022

[KULIAH PERDANA SEMESTER GANJIL 2021/2022] Topik: “SARS-CoV2 Mutation and Its Implication for Vaccine Development” Kuliah akan dilaksanakan pada : Hari, tanggal : Senin, 30 Agustus 2021 Waktu : 13.15 – selesai WIB Dengan pembicara yaitu Professor Moi Meng Ling (Institute of Tropical Medicine, Nagasaki University, Japan) Audience : Sivitas Akademika Fakultas Farmasi UI, UEU, dan

KULIAH PERDANA SEMESTER GANJIL 2021/2022 Read More »

Sosialisasi Calon Guru Besar FFUI – apt. Silvia Surini, S.Si., M.Pharms.Sc., Ph.D

Sosialisasi Calon Guru Besar FFUI – apt. Silvia Surini, S.Si., M.Pharms.Sc., Ph.D Profil Singkat Beliau lahir di Jakarta pada 15 Mei 1973. Beliau menyelesaikan pendidikan Sarjana Farmasi dan Profesi Apoteker di Jurusan Farmasi FMIPA Universitas Indonesia pada tahun 1977 dan 1998. Setelah lulus, beliau melanjutkan pendidikan Magister dan Doktor di Department of Pharmaceutics, Graduate School

Sosialisasi Calon Guru Besar FFUI – apt. Silvia Surini, S.Si., M.Pharms.Sc., Ph.D Read More »

Webinar #10 Fakultas Farmasi Universitas Indonesia

Webinar #10 Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Topik: “Perkembangan teknologi sediaan farmasi untuk penghantaran obat dan kosmetik” Pembicara: 1. apt. Silvia Surini, M.Pharm.Sc., Ph.D. Pengajar Fakultas Farmasi UI Membahas mengenai: – Pengembangan sistem penghantaran obat protein dan peptida. 2. Dr. apt. Mahdi Jufri, M.Si. Dekan & Pengajar Fakultas Farmasi UI Membahas mengenai: – Potensi Kelapa Sawit

Webinar #10 Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Read More »

Pakar dari FFUI Menjawab Isu Risiko Interaksi Obat pada Penderita COVID-19

Fakultas Farmasi Universitas Indonesia (FFUI) mengadakan virtual talkshow yang bertajuk “Bertemu Pakar untuk Menjawab Bagaimana Risiko Interaksi Obat pada Penderita COVID-19” pada Sabtu (24/07/2021). FFUI menghadirkan dua Guru Besar yang merupakan Pakar Bidang Farmasi Klinik, yaitu Prof. Dr. apt. Retnosari Andrajati, MS., serta Pakar Bioanalisis, yaitu Prof. Dr. apt. Yahdiana Harahap, M.Si. Talkshow dimoderasi oleh

Pakar dari FFUI Menjawab Isu Risiko Interaksi Obat pada Penderita COVID-19 Read More »

Talkshow Fakultas Farmasi Universitas Indonesia

Talkshow Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Topik: “Bertemu Pakar untuk Menjawab Bagaimana Risiko Interaksi Obat pada Penderita COVID-19” Pembicara: 1. Prof. Dr. apt. Retnosari Andrajati, M.S. (Pakar Farmasi Klinik) Guru Besar Fakultas Farmasi UI & Kepala Unit Farmasi dan CSSD RSUI 2. Prof. Dr. apt. Yahdiana Harahap, M.Si. (Pakar Bioanalisis) Guru Besar Fakultas Farmasi UI &

Talkshow Fakultas Farmasi Universitas Indonesia Read More »

Informasi OBM 2021

Halo teman teman mahasiswa baru angkatan 2021 program Sarjana jalur SNMPTN, PPKB, Talent Scouting dan Olimpiade Sains! Jangan lupa untuk hadir dikegiatan OBM Tahun 2021 ini melalui streaming Youtube ui.id/OVISUI pada hari Selasa, 13 Juli 2021 pukul 09.00 WIB. Teman-teman bisa mendapatkan materi OBM yang ada ditautan tersebut untuk belajar terlebih dahulu. Selamat menjalankan OBM!

Informasi OBM 2021 Read More »

BERITA DUKA FFUI

[BERITA DUKA FFUI] Innalillahi wainnailaihi rojiun. Segenap pimpinan, sivitas akademika, dan keluarga besar FFUI turut berduka atas wafatnya: Ibu Nurjani Ibunda dari Annisa Sakinah (Mahasiswa FFUI Angkatan 2018) Kamis, 8 Juli 2021 Semoga amal ibadah Almarhumah diterima oleh Allah SWT dan keluarga serta kerabat yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan keikhlasan. Aamiin.

BERITA DUKA FFUI Read More »

Scroll to Top