Fakultas Farmasi

Berita

SMA Negeri 4 Denpasar Bali Studi Kampus ke Fakultas Farmasi UI

Sesuai dengan program kerja yang sudah ditetapkan dalam Tahun Pelajaran 2018/2019, serta dalam upaya meningkatkan pemahaman siswa tentang dunia kampus SMA Negeri 4 Denpasar khususnya siswa kelas XI IPA telah melakukan kunjungan ke Fakultas Farmasi UI pada Kamis (28/03/19). Sejumlah 75 orang siswa/I dan 5 orang guru pendamping, melaksanakan kunjungan dengan dibagi dua kegiatan yaitu

SMA Negeri 4 Denpasar Bali Studi Kampus ke Fakultas Farmasi UI Read More »

Studi Kenal Alam dan Lingkungan SMA Negeri 2 Kediri ke Fakultas Farmasi UI

Guna merealisasikan salah satu program kerja OSIS SMA Negeri 2 Kediri Tahun 2018 – 2019, para siswa kelas XI SMA Negeri 2 Kediri menyelenggarakan kegiatan SKAL (Studi Kenal Alam dan Lingkungan) ke FF UI pada Senin, 25 Maret 2019 lalu. Tujuan dilaksanakan kegiatan ini agar para siswa SMA Negeri 2 Kediri mendapatkan informasi mengenai lingkungan,

Studi Kenal Alam dan Lingkungan SMA Negeri 2 Kediri ke Fakultas Farmasi UI Read More »

Fakultas Farmasi UI Tambah 1 Guru Besar di Bidang Bahan Alam

Universitas Indonesia (UI) telah mengukuhkan 3 orang Guru Besar dari Rumpun Ilmu Kesehatan, diantaranya adalah Prof. dr. Asri C. Adisasmita, MPH., M.Phil., Ph.D yang merupakan Guru Besar bidang Ilmu Epidemiologi Fakultas Kesehatan Masyarakat UI (FKM UI) ; Prof. Dr. R. Budi Haryanto, SKM., M.Kes, M.Sc. – Guru Besar Tetap bidang ilmu Kesehatan Lingkungan FKM UI

Fakultas Farmasi UI Tambah 1 Guru Besar di Bidang Bahan Alam Read More »

Memanfaatkan Waktu Liburan, SMA Alfa Centauri Bandung Mengunjungi Fakultas Farmasi UI

Saat pelaksanaan USBN, sekolah biasanya harus steril dari kegiatan lain sehingga selain siswa yang mengikuti ujian, siswa lainnya diarahkan belajar dirumah. SMA Alfa Centauri memanfaatkan waktu tersebut untuk kunjungan kampus khususnya ke Fakultas Farmasi UI dengan tujuan agar mereka memiliki wawasan yang lebih luas mengenai jurusan program studi atau kampus yang akan dipilihnya tahun depan.

Memanfaatkan Waktu Liburan, SMA Alfa Centauri Bandung Mengunjungi Fakultas Farmasi UI Read More »

Get Ready for Phase 87

PHARMACEUTICAL SEMINAR 87   “Improving Pharmacist Quality in Pharma 4.0 Era” TOTAL 22 SKP IAI dan 24 SKP PAFI AUDITORIUM RUMPUN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS INDONESIA SABTU, 30 MARET 2019 “Pharma 4.0 : Regulasi Terkait dan Kesiapan Industri” oleh Drs. R. Muhammad Sumarno, M.S., Apt. “Validasi Proses dalam Pharma 4.0” oleh Drs. R. Muhammad Sumarno, M.S.,

Get Ready for Phase 87 Read More »

Dulunya Kutu Buku, kini menjadi Mahasiswa Berprestasi FF UI 2019

Maxi sapaan dari Maxius Gunawan, mahasiswa angkatan 2016 itu kini meraih gelar Mahasiswa Berprestasi Utama Fakultas Farmasi UI 2019. Selain menjadi Pemenang Mapres Utama, Maxi juga menerima penghargaan sebagai mahasiswa dengan CV Terbaik. “Anaknya memang dari sekolah dulu sudah Kutu Buku, alias suka membaca dan belajar” tegas ibunda dari Maxius Gunawan. Anak ke-3 dari 3

Dulunya Kutu Buku, kini menjadi Mahasiswa Berprestasi FF UI 2019 Read More »

Teknik Pengembangan Antibiotik Modern untuk Memerangi Resistensi Antimikroba

Penyakit infeksi oleh bakteri, virus, jamur dan parasit masih merupakan masalah utama di Indonesia. Profil kesehatan Indonesia tahun 2015 menunjukkan bahwa penyakit infeksi merupakan masalah kesehatan yang penting untuk segera diatasi, seperti: tuberkulosis, HIV/AIDS, malaria, kusta, diare, campak, difteri, pneumonia, kecacingan, dan demam berdarah dengue. Di dalam buku kedokteran yang ditulis Prof. Dr. Maksum Radi,

Teknik Pengembangan Antibiotik Modern untuk Memerangi Resistensi Antimikroba Read More »

FGD Prodi Magister Herbal FF UI : Potensi dan Perkembangan Produk Herbal di Indonesia

Senin, 25 Feb 2019 kemarin, Fakultas Farmasi UI khususnya Prodi Magister Herbal mengadakan FGD Revisi Kurikulum dengan mendatangkan 2 narasumber yang berbeda. Narasumber yang pertama yaitu Aceng Sopyan, S. Ag (Owner dari UKOT CV. Toga Nusantara), narasumber yang kedua yaitu Drs. Tepy Usia, Apt, M.Phil, Ph.D (Direktur Standardisasi Obat Tradisional, Suplemen Kesehatan dan Kosmetik BPOM

FGD Prodi Magister Herbal FF UI : Potensi dan Perkembangan Produk Herbal di Indonesia Read More »